Mengenal Speed Bump: Fungsi, Bentuk, dan Materialnya
Speed bump, atau yang dikenal sebagai polisi tidur, adalah gundukan di jalan yang didesain untuk memperlambat laju kendaraan. Keberadaannya sering dijumpai di area pemukiman, sekolah, dan tempat lain yang membutuhkan pengendalian kecepatan. Dengan memasang gundukan yang ideal untuk melambatkan laju …